Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Defersifikasi (penganekaragaman produk) dari buah mangga

"Sang Landep"



            Dibawah ini akan dipaparkan sedikit mengenai penganekaragaman produk dari buah mangga, antara lain dari buah mentahnya, biji mangga ataupun buah dengan kualitas yang kurang baik.
Dari buah mangga dapat diolah menjadi berbagai makanan dengan nilai gizi tinggi, misalnya : dodol dari buah mangga, selai (jam) mangga, sari buah mangga ataupun dibuat menjadi sirup mangga. Disamping itu semua, biji mangga yang selama ini dianggap tidak bermanfaat serta tidak mempunyai nilai ekonomis tinggi sebenarnya bisa dibuat menjadi tepung pati yang tidak kalah nilainya dari zat pati yang lain, gurih serta tidak beracun.
Pengolahan biji mangga menjadi tepung / pati dapat dilakukan dengan cara :
1.             Mengambil bagian dalam biji mangga atau keping-kepingnya dan membuang selaput yang membungkusnya.
2.             keping-keping tersebut direndam dalam air dingin 2 atau 3 hari, cara ini bertujuan untuk memudahkan dalam proses selanjutnya.
3.             keping-keping tersebut digiling dengan dicampur air dengan perbandingan 1 : 3 setelah homogen    larutan tersebut dibiarkan hingga mengendap.
4.             Endapan itulah yang nantinya dipisahkan kemudian dilakukan proses pengeringan untuk meningkatkan daya simpan tepung.
 

Posting Komentar untuk "Defersifikasi (penganekaragaman produk) dari buah mangga"